IndonesianEnglish

Asbindo Facebook Asbindo Instagram Asbindo Twitter

Gompi si Bunga Cantik Chrysanthemum

PDFCetakE-mail

Gompi merupakan salah satu varian bunga Chrysanthemum yang sedang menjadi favorit para pelaku dan pecinta bunga saat ini. Selain memiliki bentuk bunga indah, dengan susunan petal yang beraturan sehingga terlihat begitu unik. Gompi juga memiliki variasi warna yang sangat cantik.

Saat ini trend warna masih terbatas pada warna putih, lime/lemon, pink, peach dan orange. Warna jenis gompi cukup khas dan tidak ditemui tipe warna yang sama pada jenis bunga lainnya. Gompi akan menjadi lebih menarik saat dikombinasikan dengan jenis bunga lainnya seperti Lily, Mawar, Calla Lily dll yang disesuaikan dengan tone warna yang diinginkan.

gompi

Download File
Download this file (Krisan Gompi.pdf)Krisan Gompi.pdf[ ]202 Kb316 Downloads